Santunan Anak Yatim dan Dhuafa di Masjid Al Ikhlas Desa Muncar, Wujud Kepedulian Sosial Masyarakat

Muncar, Susukan – Kegiatan santunan anak yatim dan dhuafa berlangsung khidmat di Masjid Al-Ikhlas, Desa Muncar, Kecamatan Susukan, Kabupaten Semarang, pada Sabtu (12/07/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh warga setempat serta mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari beberapa perguruan tinggi di…




